Perhutani Ciamis Salurkan Bantuan Dana TJSL Sebesar Rp 120 Juta

CIAMIS, PERHUTANI (31/12/2021) | Dalam rangka kepedulian Perusahaan terhadap masyarakat sekitar, Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Ciamis salurkan bantuan dana program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) sebesar Rp 120 juta kepada Masyarakat Desa Hutan (MDH), bertempat di Aula Perhutani KPH Ciamis, Jumat (31/12). Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Administratur KPH Ciamis, Sukidi kepada 9 […]

Perhutani Ciamis Bersama CDK Wilayah VII Lakukan Gerakan Tanam Dan Pelihara Pohon

CIAMIS, PERHUTANI (31/12/2021) | Perum Perhutani Kesatuan pemangkuan Hutan (KPH) Ciamis bersama Cabang Dinas Kehutanan (CDK) Wilayah VII gelar kegiatan gerakan tanam dan pelihara pohon jenis mangrove, bertempat di Desa Sukaresik, Kecamatan Sidamulih, kabupaten Pangandaran, tepatnya berada di wilayah Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Cijulang pada Selasa (29/12). Hadir dalam kegiatan tersebut Administratur KPH Ciamis […]

Perhutani Bagikan Paket Sembako Kepada Penyadap Getah Pinus di Ciamis

CIAMIS, PERHUTANI (8/12/2021) | Sebagai bentuk kepedulian dan perhatian Perusahaan, Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Ciamis membagikan paket sembako dan jas hujan kepada Penyadap Getah Pinus yang berada di wilayah Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Ciamis, bertempat di basecamp Tembong, Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Panjalu, BKPH Ciamis pada Selasa (8/12). Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh […]

Perhutani Ciamis Bersama Paguyuban Pedal Gas Bangun Sinergi Jaga Kelestarian Hutan

CIAMIS, PERHUTANI (07/12/2021) | Dalam rangka menjaga kelestarian kawasan hutan, Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Ciamis bersama Paguyuban Peduli Alam dan Lingkungan Galuh Asri (Pedal Gas) mengadakan pertemuan di kantor Perhutani KPH Ciamis, Senin (06/12). Hadir dalam kegiatan tersebut Administratur KPH Ciamis, Sukidi beserta jajaran dan Ketua paguyuban pedal Gas, Nur JM. Sukidi mengatakan […]

Perhutani Ciamis Kembali Pertahankan Sertifikat FM-FSC 2021 Dengan Standar NFSS

CIAMIS, PERHUTANI (02/12/2021) | Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Ciamis pertahankan sertifikat FM-FSC (Forest Management-Forest Stewardship Council) setelah dilaksankannya Audit Surveillance I Siklus Ke-II FM-FSC Tahun 2021 standard NFSS (National Forest Stewardship Standar) oleh PT SGS Qualifor yang dilaksanakan tanggal 29 November – 02 Desember 2021 dengan auditor yaitu Fourry Meilano, bertempat di Kantor […]

Pertahankan Sertifikat FM-FSC, Perhutani Ciamis Laksanakan Audit Surveillance Standar NFSS

CIAMIS, PERHUTANI (29/11/2021) | Pertahankan sertifikat FM-FSC (Forest Management-Forest Stewardship Council), Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Ciamis laksanakan audit surveillance I siklus ke-II FM-FSC tahun 2021 yang menggunakan standar NFSS (National Forest Stewardship Standar) oleh lembaga sertifikasi PT SGS Qualifor di Kantor Perum Perhutani Ciamis, Senin (28/11). Kegiatan dilaksanakan selama 4 hari dari tanggal 29 […]