Perhutani Lakukan Monev Untuk Meningkatkan Kinerja LMDH di Randublatung

PERHUTANI, RANDUBLATUNG (06/04/2023) | Dalam rangka meningkatkan peran serta Lembaga Masyarakat Desa Hutan dalam pengelolaan hutan, Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Randublatung mengadakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) kepada Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH) di wilayah Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Kedungjambu, Rabu (05/04). Kegiatan Monitoring dan Evaluasi di Kantor Asper/ Kepala BKPH Kedungjambu diikuti oleh […]

Peringati HUT 62 Perum Perhutani Gelar Pengajian & Doa Bersama di Musholla At Taqwa Randublatung

RANDUBLATUNG, PERHUTANI (29/03/2023) | Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Perum Perhutani ke-62 tepat tanggal 29 Maret 2023, Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Randublatung mengadakan pengajian dan doa bersama di musholla At Taqwa Kantor KPH  Randublatung, Rabu (29/03). Kegiatan pengajian dan doa bersama peringatan HUT Perum Perhutani ke-62 diikuti oleh karyawan karyawati kantor KPH Randublatung, […]

Perhutani Randublatung Terima Auditor PT BRIK Quality Service

RANDUBLATUNG, PERHUTANI (15/03/2023) | Dalam rangka Pendampingan Persiapan Audit Penilikan dan Pengenalan Standar (Verifikasi Legalitas Hasil Hutan) VLHH Industri Kayu tahun 2023, Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Randublatung sebagai pemasok Bahan Baku Industri (BBI) menerima auditor dari PT BRIK Quality service, Rabu (15/03). Kegiatan verifikasi dan kunjungan lapangan dari PT BRIK Quality Service di Tempat Penimbunan […]

Tanamkan Cinta Lingkungan, Perhutani Ajak Pramuka Randublatung Menanam

RANDUBLATUNG, PERHUTANI (12/03/2023) | Dalam rangka menanamkan cinta lingkungan kepada generasi muda, Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Randublatung mengajak anggota pramuka menanam pohon jati, Minggu (12/03). Kegiatan penanaman dilaksanakan di petak 59c Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Beran, Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Boto diikuti oleh Dewan Saka dan anggota Saka Wanabakti Randublatung didampingi oleh Pimpinan […]

Sinergi Perhutani dan Masyarakat Bodeh Memperbaiki Jalan di Randublatung

RANDUBLATUNG, PERHUTANI (10/03/2023) | Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Randublatung bersama aparat dan masyarakat Desa Bodeh, Kecamatan Randublatung, Kabupaten Blora mengadakan kegiatan kerja bakti memperbaiki jalan, Jumat (10/03). Kegiatan kerja bakti memperbaiki jalan hutan yang rusak diikuti oleh Kepala Desa Bodeh Munadi, Asper / Kepala Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Boto Supomo dan jajaran, serta masyarakat […]

Perhutani Terima Kunjungan Kerja Direktur Utama di Randublatung

RANDUBLATUNG, PERHUTANI (07/03/2023) | Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Randublatung menerima kunjungan kerja Direktur Utama, Wahyu Kuncoro. Turut serta dalam kunjungan kerja tersebut adalah Sekretaris Perusahaan Tedy Sumarto, Kepala Divisi Regional Jawa Tengah R. Ratmanto Trimahono, Selasa (07/03). Direktur Utama beserta rombongan diterima oleh Administratur KPH Randublatung, Dewanto bersama Administratur KPH Cepu, KPH Blora, KPH Mantingan […]