Perhutani Saradan Serahkan Dana TJSL Kepada Musholla Al Hazanah Kota Madiun

SARADAN, PERHUTANI (11/7/2022) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Saradan menyerahkan dana tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) kepada Ketua Takmir Musholla Al Hazanah Kelurahan Kartoharjo Kecamatan Kartoharjo Kota Madiun sebesar  Rp. 16,5 juta pada Senin, (11/7). Secara simbolis  dana tersebut diserahkan Administratur KPH Saradan Rumhayati kepada Kepala Seksi Keuangan & Umum Ekwanto kemudian diteruskan […]

Kadishut Provinsi Jatim Kunjungi Lokasi Budidaya Lebah Madu LMPSDH Di Wilayah Perhutani Madiun

MADIUN, PERHUTANI (06/07/2022) | Kepala Dinas Kehutanan Propinsi Jawa Timur, Jumadi melakukan kunjungan kerja melihat perkembangan lebah madu klanceng milik Lembaga Masyarakat Pengelola Sumber Daya Hutan (LMPSDH) Ngudi Waluyo di kawasan hutan Perhutani Madiun, Rabu (6/7). Lokasi peternakan lebah madu tersebut berada di taman wisata Saba Wana Palangwesi petak 294 wilayah Resort Pemangkuan Hutan (RPH) […]

Percepat Produksi Kayu, Perhutani Madiun Akan Gunakan Alat Mekanik

MADIUN, PERHUTANI (04/07/2022) | Perhutani Madiun akan menggunakan alat mekanik untuk mempercepat kegiatan produksi kayu, hal itu disampaikan Administratur Perhutani KPH Madiun Sofiudin Nurmansyah saat kunjungan Direktur Utama (Dirut) Perhutani Wahyu Kuncoro di wilayah kerjanya, Senin (04/07) Dalam kunjungan itu Dirut Wahyu Kuncoro melihat langsung kegiatan produksi kayu jenis rimba mahoni di Petak 56 e […]

Perhutani Lawu Ds., Terima Penghargaan Kelola Lingkungan Dari DLH Kabupaten Madiun

LAWU DS, PERHUTANI (06/07/2022) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Lawu Ds menerima penghargaan ketaatan pelaporan dokumen lingkungan dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) bertempat di ruang rapat Eka Kapti Pemerintah Kabupten Madiun di Caruban, Selasa (5/7). Selain Perhutani KPH Lawu Ds ada 40 peserta pelaku usaha lainnya, baik dari perusahaan BUMN, BUMD dan Swasta di Kabupaten […]

Perhutani Saradan Menerima Pengahargaan Ketaatan Pelaporan Lingkungan Dari DLH dan Kehutanan Kabupaten Madiun

SARADAN, PERHUTANI (05/07/2022) | Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Saradan menerima penghargaan ketaatan pelaporan pelaksanaan dokumen lingkungan dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) dan Kehutanan Kabupaten Madiun, Selasa (5/7). Ada 40 peserta pelaku usaha baik dari perusahaan BUMN, BUMD maupun pelaku usaha lainnya di Kabupaten Madiun yang mendapatkan penghargaan dan tropi dari Kepala Dinas DLH […]

Perhutani Bersama Polres Madiun Kota Gelar Latihan Kesamaptaan Polhut Di Magetan

LAWU DS, PERHUTANI (05/07/2022) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Lawu Ds bekerjasama Kopolisian Resort (Polres) Kota Madiun mengadakan pelatihan dan pembinaan Kesamaptaan bagi petugas lapangan Perhutani, bertempat di Wisata Alas Tuwo Kabupaten Magetan, Sabtu (02/06). Kegiatan tersebut diikuti oleh 95 orang peserta yang terdiri dari Kepala Resort Pemangkuan Hutan (KRPH) dan Mandor Polisi Hutan […]