Perhutani Bersama PMI Adakan Kegiatan Sosial Donor Darah di Kendal

KENDAL, PERHUTANI (25/02/2022) │Bertempat di Gedung Serbaguna Kantor Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Kendal, bersama Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Kendal mengadakan kegiatan sosial donor darah, Kamis (24/02). Kegiatan sosial donor darah dilaksanakan dalam rangka bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Nasional (K3) diikuti semua jajaran karyawan Perhutani KPH Kendal baik yang bertugas di kantor KPH […]

Perhutani Gandeng BKK Provinsi Jawa Tengah Sosialisasi K3 di Kendal

KENDAL, PERHUTANI (16/02/2022) │ Bertempat di petak 49b, Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Palir, Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Mangkang, Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Kendal menggandeng Balai Keselamatan Kerja (BKK) Provinsi Jawa Tengah untuk sosialisasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) kepada para tenaga produksi, Selasa (15/02). Administratur KPH Kendal, Widodo Budi Santoso didampingi Kepala Seksi Produksi […]

Tingkatkan Sinergi Bersama Warga Desa Sekitar Hutan, Perhutani Bentuk Jatara dan Darset di Kendal

KENDAL, PERHUTANI (07/02/2022) │ Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Kendal membentuk Tim Jaga Tanam dan Pelihara (Jatara) serta Tim Pendataan dan Perawatan Aset (Darset) bersama warga desa sekitar hutan. Bertempat di Kantor KPH Kendal, Administratur melaksanakan penyerahkan Surat Keputusan (SK) Petugas Jatara dan Petugas Darset wilayah Kendal. Turut menyaksikan, Kepala Divisi Regional Jawa Tengah sebagai […]

Perhutani Bersama BKSDA Lepas Burung Kerak Kerbau di Kendal

KEDU UTARA, PERHUTANI (10/01/2022) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Kedu Utara bersama Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Tengah melepas liarkan satwa liar jenis burung Kerak Kerbau (Acridotheres javanicus) sebanyak 150 ekor di Wana Wisata Gonoharjo, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal, Resort Polisi Hutan (RPH) Gempol, Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Ambarawa, Jum’at (09/01). […]

Cek Stamina Yuk, Tracking ke Air Terjun Citro Arum Kendal

TVONENEWS.COM (07/01/2022) | Bukit Merangan menjadi salah satu sudut terindah di Desa Pakis, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah. Ada banyak sisi yang bisa dieksplorasi untuk wisata. Di dalamnya tumbuh tanaman khas hutan tropis, serta hutan pinus yang dikelola Perhutani. Medannya cukup menantang untuk menguji stamina dengan trail running atau sekedar hiking. Tak begitu berat […]

Perhutani Salurkan Pinjaman Modal Usaha 144 Juta Kepada 13 Mitra Binaan di Kendal

KENDAL, PERHUTANI (05/01/2022) I Bertempat di gedung Serbaguna Kantor Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Kendal melaksanakan kegiatan penyaluran pinjaman modal usaha dalam Program Pendanaan Usaha Mikro dan Kecil (PUMK) sebesar Rp 144.000.000,- kepada 13 mitra usaha binaan dengan berbagai latar belakang bidang usaha, Rabu (05/01). Penyerahan dillakukan langsung oleh Administratur KPH Kendal Widodo Budi Santoso didampingi […]